Howl

Diposting secara otomatis dari milis psikologi transformatif.

Tuesday, March 31, 2009

[psikologi_transformatif] Re: Menakar Universality...

Quote: Kita sering mendengar perkataan "setiap manusia adalah unik". Tetapi harus ada sesuatu di dalam diri manusia yang dimiliki semua manusia. Jika tidak, dari mana seorang manusia dapat menyandang label "manusia"? Yang particular dan yang general dapat berada pada obyek yang sama.

TuHanTu: Ya. Saya kira sudah mirip dengan deskripsi tentang *peminum kopi* dan perbedaan dalam rasa kopi, cangkir kopi sewaktu ngobrol disini dengan Bude, beberapa waktu lalu... Tetapi ada yang nggak/belum nyampe ke cara pandang tersebut, makanya saya buat pertanyaan tentang *ketagori* sbg pertanyaan retorik, sebenarnya... Nyatanya, kan masih perlu ada *diskusi bulanan tentang keberagaman* yg tentunya ditujukan kepada siapa aja yg memiliki *rasionalitas* yang melihat bebek-bebek berbaju kotak-kotak...

Be Fun

TuHanTu

http://holespirit.ning.com



--- In psikologi_transformatif@yahoogroups.com, Howl <scimindd@...> wrote:
>
> 2009/3/30 tuhantu_hantuhan tuhantu_hantuhan@...:
> > So, pertanyaanku adalah: Perlukah  ada pengkategorian dalam
> > *universalitas*?...
> >
>
> Kita sering mendengar perkataan "setiap manusia adalah unik".
> Tetapi harus ada sesuatu di dalam diri manusia yang dimiliki semua
> manusia. Jika tidak, dari mana seorang manusia dapat menyandang label
> "manusia"? Yang particular dan yang general dapat berada pada obyek
> yang sama.
>
> Saya cenderung setuju bahwa ada sesuatu yang universal, yang ada di
> semua agama. Tetapi saya tidak setuju bahwa suatu agama tertentu
> SELURUHNYA universal. Setiap agama memuat sesuatu yang universal,
> tetapi juga memuat sesuatu yang khas-unik, yang hanya ada di agama itu
> saja.
>
> salam
> howl
>

__._,_.___
Recent Activity
Visit Your Group
John McEnroe

on Yahoo! Groups

Join him for the

10 Day Challenge.

Get in Shape

on Yahoo! Groups

Find a buddy

and lose weight.

Y! Groups blog

the best source

for the latest

scoop on Groups.

.

__,_._,___

0 Comments:

Post a Comment

Subscribe to Post Comments [Atom]

<< Home